Definsi : Kumpulan nilai dengan tipe data yang sama yang menggunakan nama sama.
Deklarasi Array :
Tipe data elemen array
Nama array
Jumlah elemen array
Contoh :
short val[ 200 ]; //declaration
val[ 12 ] = 5; //assignment
Jika sebuah array y memiliki n elemen, maka:
Elemen pertama adalah : y[0]
Elemen terakhir adalah : y[n-1]
Contoh :
Short y[4], memiliki elemen y[0], y[1], y[2], y[3]
Tetapi y[4], bukan merupakan elemen array ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar